(Translated by https://www.hiragana.jp/)
Arbanat - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Lompat ke isi

Arbanat

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 11 Desember 2014 21.18 oleh Dj Ran (bicara | kontrib)
Arbanat
Arbanat
Nama lainRambut Nenek
Tempat asalIndonesia
DaerahMalang, Jawa Timur
Bahan utamagula pasir, tepung terigu, pewarna makanan, air
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Arbanat adalah jajanan tradisional yang berasal dari Kabupaten Malang.

Etimologi

Makanan ini juga di kenal dengan nama Rambut Nenek[1], karena awalnya makanan ini berawal putih dan berbentuk menyerupai rambut nenek.

Keunikan

Arbanat dulunya berwarna putih, karena tanpa pewarna makanan. Tetapi sekarang arbanat diberi pewarna makanan yang membuat arbanat sekarang berwarna merah muda. Arbanat biasanya penjualnya berkeliling sambil memainkan alat musik[2] Rebab yaitu semacam biola.

Referensi