(Translated by https://www.hiragana.jp/)
Syakban - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Lompat ke isi

Syakban

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Sya'ban)

Syakban[1] (bahasa Arab: شَعْبَانٌ, translit. Sya‘bān), adalah bulan kedelapan dalam kalender Hijriah. Nama Syakban berarti "pemisahan", disebut demikian karena orang-orang Arab pagan berpencar dan berpisah pada bulan ini untuk mencari air.

Peristiwa

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa (2016). "KBBI Daring". kbbi.kemdikbud.go.id (edisi ke-5). Jakarta. Diakses tanggal 2018-06-30. 

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]