(Translated by https://www.hiragana.jp/)
Ferrule - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Lompat ke isi

Ferrule

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Sebuah ferrule (penyimpangan dari kata Latin viriola "gelang kecil", mungkin juga terpengaruh kata ferrum "besi") adalah sebutan untuk berbagai macam jenis benda yang secara umum digunakan sebagai pengikat, penggabungan, penyegelan atau penguatan. Ferrule berupa cincin sempit melingkar yang terbuat dari logam atau plastik. Ferrule juga sering disebut sebagai eyelet atau grommet dalam industri manufaktur.[1]

Kebanyakan ferrule terdiri dari penjepit bundar yang digunakan untuk menyatukan dan menempelkan serat, kabel, atau tiang, umumnya dengan mengerutkan, menggeser, atau mengubah bentuk ferrule untuk mengencangkannya secara permanen ke bagian yang diikatnya.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Ferrules & Eyelets". Trans-Matic Manufacturing, Inc. Diarsipkan dari versi asli tanggal 19 April 2014. Diakses tanggal 18 April 2014.