Michael Sars
Michael Sars | |
---|---|
Lahir | Bergen, Norwegia | 30 Agustus 1805
Meninggal | 22 Oktober 1869 Norwegia | (umur 64)
Pekerjaan | Teolog, biologis |
Suami/istri | Maren Sars |
Anak | Eva Nansen |
|
Michael Sars (30 Agustus 1805 – 22 Oktober 1869) adalah seorang biologis dan teolog asal Norwegia.
Biografi
[sunting | sunting sumber]Sars lahir di Bergen, Norwegia.[1] Ia belajar sejarah alam dan teologi di Universitas Negeri Frederick dari 1823 dan meraih gelar cand.theol. pada tahun 1828.[2] Selama bertahun-tahun, ia mengajar di sejumlah sekolah berbeda, mula-mula di Christiania (sekarang Oslo) dan kemudian di Bergen. Pada 1831, ia diangkat menjadi vikar untuk Kinn pada pantai barat laut Norwegia;[2] delapan tahun kemudian, ia dipindahkan ke Manger, sebelah utara Bergen.[2] Pada akhirnya, pada tahun 1854, ia diangkat menjadi profesor zoologi di sebuah Universitas[3] dimana ia menetap selama sisa masa hidupnya. Ia wafat pada tahun 1869. Ia menikahi Maren Welhaven, saudari dari penyair epik Johann Sebastian Welhaven pada 1831, dan memiliki 7 putri dan 7 putra.[4]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Barbara Charton (2008). "Michael Sars". The Facts on File Dictionary of Marine Science. Infobase Publishing. hlm. 349–350. ISBN 978-0-8160-6383-3.
- ^ a b c Geir Hestmark. "Michael Sars". Dalam Knut Helle. Norsk biografisk leksikon (dalam bahasa Norwegian). Kunnskapsforlaget. Diakses tanggal February 12, 2010.
- ^ Kesalahan pengutipan: Tag
<ref>
tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernamaRozwadowski
- ^ Else Boye. "Maren Sars". Dalam Knut Helle. Norsk biografisk leksikon (dalam bahasa Norwegian). Kunnskapsforlaget. Diakses tanggal February 12, 2010.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Beberapa informasi biografi dan sebagian daftar spesies yang ia jelaskan