(Translated by https://www.hiragana.jp/)
Ponte Milvio - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Lompat ke isi

Ponte Milvio

Koordinat: 41°56′08″N 12°28′01″E / 41.93556°N 12.46694°E / 41.93556; 12.46694
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Ponte Milvio
(Jembatan Milvius)
(Pons Milvius)
Ponte Milvio di sepanjang Tiber
Koordinat41°56′08″N 12°28′01″E / 41.9356°N 12.4669°E / 41.9356; 12.4669
MelintasiTiber
LokalRoma, Italia
Karakteristik
DesainJembatan pelengkung
Bahan bakuBatu, bata
Panjang total136 m
Lebar8.75 m
Bentang terpanjang18.55 m
Jumlah bentangan6
Sejarah
Selesai dibangun115 SM (jembatan batu)
Lokasi
PetaKoordinat: 41°56′8″N 12°28′1″E / 41.93556°N 12.46694°E / 41.93556; 12.46694
Engravir abad ke-18 karya Piranesi

Jembatan Milvius (atau Mulvius) (bahasa Italia: Ponte Molle atau Ponte Milvio, Latin: Pons Milvius atau Pons Mulvius) adalah sebuah jembatan di sepanjang Tiber di utara Roma, Italia. Jembatan tersebut merupakan jembatan berpengaruh secara ekonomi dan strategis pada era Kekaisaran Romawi dan tempat dari Pertempuran Jembatan Milvius yang terkenal.

Sejarah awal

[sunting | sunting sumber]

Sebuah jembatan dibangun oleh konsul Gaius Klaudius Nero pada 206 SM setelah ia mengalahkan tentara Kartago dalam Pertempuran Metaurus. Pada 115 SM, konsul Marcus Aemilius Scaurus membangun sebuah jembatan batu baru di tempat yang sama.

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  • O’Connor, Colin (1993), Roman Bridges, Cambridge University Press, hlm. 64f., ISBN 0-521-39326-4 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]

Media tentang Ponte Milvio di Wikimedia Commons

41°56′08″N 12°28′01″E / 41.93556°N 12.46694°E / 41.93556; 12.46694